Rabu, 26 November 2008

Chemical Safety Pertamina Up IV Cilacap


Penanganan bahan kimia berbahaya di industri merupakan tindakan yang tepat untuk melindungi diri dan linkungan dari bahaya bahan tersebut. Oleh sebab itu Manajemen Pertamina UP IV Cilacap mengirimkan 8 orang peserta untuk mengikuti Kursus Chemical Safety and Hazard Handling selama 4 hari mulai tanggal 24-27 November 2008 yang bertempat di Hotel Papandayan Bandung. Peserta cukup antusias dan mengikuti pelatihan ini dengan tertib sampai akhir acara usai. Sebagai nara sumber dan mewakili PT Citra Larasindo saya juga menyerahkan langsung sertifikat sebagai tanda keberhasilan peserta mengikuti acara kursus ini. Sampai bertemu di kursus yang akan datang.

1 komentar:

Anonim mengatakan...

kapan donk mahasiswanya diajak discussion sama perusahaan ......hehehehe